Visi dan Misi

Visi BAAK

  • Menjadikan BAAK Universitas ‘Aisyiyah Surakarta sebagai unit penunjang utama yang mengedepankan layanan administrasi yang prima,  profesional dan islami.

Misi BAAK

  • Meningkatkan profesionalisme dan akuntabilitas dalam penyelenggaraan pelayanan akademik di Universitas ‘Aisyiyah Surakarta.
  • Menyelenggarakan pelayanan administrasi yang cepat, tepat dan akurat berbasis pada IT.
  • Melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab, responsif dan mengedepankan etika yang islami.